Laman

Minggu, 09 November 2014

Bagaimana Foto yang Bagus?



Pada dasarnya fotografi adalah media untuk mengekspresikan diri dan berkomunikasi. Seperti halnya dengan menulis, kita harus menulis beberapa kata-kata hingga membentuk kalimat, kemudian dari kalimat tersebut membentuk suatu paragraf. Tulisan dapat dikatakan bagus, menarik dan indah, jika tulisan tersebut memiliki unsur-unsur seperti, tidak bertele-tele, jelas, singkat, mudah dipahami dan memiliki makna yang tepat. 


Dalam fotografi, sama dengan tulisan. Foto yang dikatakan baik, juga harus sesuai dengan niat seorang fotografer. Mislnya sesuai dengan temanya. Contoh misal, jika kita ingin menampilkan suasana yang angker dan menyeramkan, sebaiknya mencari tempat yang mendukung seperti, tempat yang gelap dan hal-hal yang berbau mistis. 
Tempat ini cocok untuk suasana seram.


Foto ini cocok dengan tema go green

Atau jika kita memiliki tujuan untuk perubahan, misalnya penghijauan hutan atau Go Green, maka latar yang hendak difoto adalah hutan yang rimbun, bisa juga hutan yang gundul, lingkungan yang kotor penuh dengan polusi atau tempat-tempat yang indah akan kehijauan tumbuhan. Jadi dalam menilai apakah suatu foto itu dapat dikatakan baik jika tema dengan foto memiliki sangkut paut yang benar. Berikut adalah beberapa kriteria agar foto terlihat bagus :

1.Apakah foto tersebut memiliki Ide/cerita/makna?
2.Apakah terang/gelapnya foto sudah sesuai?
3,Apakah komposisi foto sudah sesuai?
4.Apakah pilihan pencahayaannya tepat?
5.Apakah timing saat menjepret gambar tepat?


Demikian postingan dari saya, semoga dapat membantu anda semua. Terimakasih

1 komentar:

  1. TOKO CAMERA CENTER
    ALAMAT TOKO:MALL RATU PLAZA L1.NO 1 BJL.JEND SUDIRMAN JAKARTA SELATAN
    Cara Order Invite Pin BB:2AD96D7F HP:085229488511
    format nama... alamat... no ktp... kode pos.... tipe barang... no hp/tlp....
    www.cameracenter2015.blogspot.com
    Nikon D3100 - Lensa Kit 18-55mm - 14.2 MP - Hitam Rp 1.750.000
    Nikon D800 Body - 36.3 MP - Hitam + Memori SDHC 8 GB Rp 9.800.000
    Nikon D7000 Lensa Kit 18-105mm - 16.2 MP - Hitam Rp 4.800.000
    Nikon D3200 - Lensa Kit 18-55mm - 24.2 MP - Hitam + Memori SDHC 8 GB Rp 2.100.000
    Nikon D600 Lensa Kit 24-85mm – 24.3 MP – Hitam + Memori SDHC 8 GB Rp 12.000.000
    Canon EOS 7D Lensa Kit 18-135mm – 18 MP – Hitam + CF 4 GB Rp4.150.000
    Canon EOS 1100DC Kit 18-55 Black + Bonus SDHC 8 GB + Tripod Excell Promos Rp.1.750.000
    Canon EOS 600D - Lensa Kit 18 - 55 mm - 18 MP + Memori SDHC Sandisk 8 GB class 4 Rp.2.550.000
    Canon EOS 650D - Lensa Kit 18 - 55 mm IS - 18 MP Rp.3.100.000
    Sony Alpha SLT-A65VK - 24.3 MP - Hitam Rp 4.OOO.000
    Sony SLT-A99V DSLR - 24.3 MP - Hitam Rp.10.800.000
    Sony Alpha SLT-A37M - 16.1 MP - Hitam Rp.3.200.000
    Sony Alpha SLT-A77VQ - 24.3 MP - Hitam Rp.7.200.000

    saya memberikan penawaran khusus kepada para pembeli baru dan pelanggan kami.
    Berikut adalah daftar harga KAMERA, untuk penawaran khusus dari kami dalam program penjualan Online
    berupa beberapa type barang kamera .
    Berikut daftar harga kamera yang saya tawarkan :
    KAMI Melayani Pengiriman Ke seluruh indonesia melalui TIKI/JNE

    BalasHapus